-->
gambar
Dari : Situs Alfi
rama. Diberdayakan oleh Blogger.

Jumat, 08 Maret 2013

Cara Mengganti Icon Blogger dengan Icon Sendiri

Tutorial Blog-Perkembangan dunia blog begitu dinamis, sedinamis banyaknya sumber-sumber informasi yang ada di internet. Begitu pun dengan Tutorial blog, begitu banyak sekali sebenarnya tutorial blog yang tidak sempat saya share di blog ini karena keterbatasan waktu dan kesempatan.
Tutorial blog. Mahir Blogger pada kesempatan ingin memberikan sebuah tutorial blog bagaimana cara mengganti Icon Blogger dengan Icon yang sesuai dengan keinginan Anda. Icon Blogger atau ada juga yang menyebutnya sebagai favicon, dapat Anda ganti dengan icon atau desain logo yang sesuai dengan keinginan Anda.
Info Blog. Ada yang tahu apa sebenarnya favicon ? Favicon adalah Icon untuk suatu web yang terletak di samping adressbar. Untuk icon standar dari blogger akan seperti pada gambar di bawah ini :
tutorial-mengganti-icon-blogger
Tutorial blog. Icon seperti inilah yang menjadi kode atau icon default atau umum pada blog yang Anda jika Anda belum mengganti iconnya. Nah, tutorial blog berikut semoga menjadi cara yang mudah dan aplikatif buat Anda dalam mengganti icon blog default-standar dengan icon atau logo yang sesuai dengan Anda. Berikut Tutorial blognya, ikuti step per step :
  • Menyiapkan memang gambar atau icon yang mau di pakai.

  • Kemudian, Anda upload icon modifikasi buatan Anda kepada layanan upload gambar. Rekomendasi saya sih di Photobucket. Belum daftar photobucket silahkan di sini.
  • Tapi, jika Anda sudah punya Account, silahkan lanjut ke langkah selanjutnya. Ambil atau copy alamat URL Icon Anda yang sudah Anda upload di Photobucket.
  • Contoh URL gambar dari Photobucket : http://i1055.photobucket.com/albums/s509/indrafatih/cobalagiblogmahir.png
  • Okey, selanjutnya kita beralih ke tahap tutorial selanjutnya. Anda log in dulu ke Accoalunt Blog Anda.
  • Kemudian menuju ke Template > Edit HTML > Expand Template Widget
  • Kemudian saling dan copy alamat link gambar atau icon Anda pada <link href=' url icon yang Anda sudah modifikasi' rel='shortcut icon'/>
  • Jadi hasilnya nanti akan seperti ini :  <link href='http://i1055.photobucket.com/albums/s509/indrafatih/cobalagiblogmahir.png' rel='shortcut icon'/>
  • Letakkan kode tersebut di atas </head> dan atau di bawah kode HTML <head>. Peletakkannya fleksibel, yang terpenting diantara kode <head> dengan </head>
  • Okey, sebelum menyimpan. Klik dulu Prantinjau untuk mengetahui apakah tutorial blog ini Anda lakukan dengan benar.
  • Jika sudah, klik Simpan atau Save.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by playboy1730 | Bloggerized by playboy1730 | Tutorial Blogspot, dan Informasi Internet